Publikasi IAIN Batusangkar

MAT301-Kalkulus Diferensial (3 SKS) 1 20-TMM-B CHRISTINA KHAIDIR, M.PD . L2.4, Kamis, 09.45 s.d 12.10 2020/2021

MAT301-Kalkulus Diferensial (3 SKS) 1 20-TMM-B CHRISTINA KHAIDIR, M.PD . L2.4, Kamis, 09.45 s.d 12.10 2020/2021

 

1. Identitas Matakuliah

Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan
Jurusan PENDIDIKAN (TADRIS) MATEMATIKA
Kode Matakuliah MAT301
Nama Matakuliah Kalkulus Diferensial
Semester 1
SKS 3 sks
Pengampu Perkuliahan CHRISTINA KHAIDIR, M.PD .
Peserta Perkuliahan 1630105058 - YOFI YULINDRA,
2030105029 - NURUL AZURA,
2030105030 - OSAMA,
2030105031 - PUTRI YUANDA,
2030105032 - RAHMADHANI WASSALAM,
2030105033 - RAHMAT ARIF,
2030105034 - RAHMI RAHMADHANI,
2030105035 - RAHMI RAMADANI,
2030105036 - REFY RAMADHANI,
2030105037 - REZA NOVITA,
2030105038 - RIDHO GAMBATE,
2030105039 - RINI PUTRI YENI,
2030105040 - RITA ARIANTI,
2030105041 - RIYOS DINANTO,
2030105042 - SEFTA MAWADDAH,
2030105043 - SEKAR ASIH DWI RAHAYU,
2030105044 - SEPTINUR ENGLA,
2030105045 - SHOFIYYAH NURJANNAH,
2030105046 - SUGANDI,
2030105047 - SYARAH HIDAYATI SYAPUTRI,
2030105048 - TETES NURHALISA,
2030105049 - ULYA AVIFA,
2030105050 - WIDIA DWI FIKRY,
2030105051 - WILZA NABILLA,
2030105052 - WINA DIA PUTRI YULIZA,
2030105053 - WIZA FAUZIAH,
2030105054 - ZAHRA SALSABILA,
2030105055 - ZAWATA AFNAN

2. Deskripsi Pembelajaran

Mata kuliah ini membahas tentang konsep bilangan ril, nilai mutlak, ketaksamaan nilai mutlak, sistem koordinat, fungsi, operasi fungsi, fungsi komposisi, limit, turunan, aturan leibnizt, turunan tingkat tinggi, turunan implisit, dan penggunaan turunan. Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan dapat menguasai dan memahami materi kalkulus diferensial sebagai salah satu bekal mengajar di SMP dan SMA/K dan sarana untuk meningkatkan kemampuan memecahkan masalah baik pada kalkulus diferensial sendiri, pada mata kuliah lain, dan masalah –masalah lain.

3. Capaian / Kompetensi

1. Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah
2. Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial
3. Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari
Soft skills/Karakter: Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika

4. Rencana Pembelajaran

Minggu ke Indikator Capaian Pembelajaran Bahan Kajian Metode Pembelajaran Pengalaman Belajar Waktu Pembelajaran Tugas dan Penilaian Sumber Belajar
1 Mahasiswa mampu Memahami rencana perkuliahan dan sistem penilaian yang digunakan di dalam perkuliahan. Menjelaskan rencana perkuliahan dan sistem penilaian. Ceramah
(penyajian
oleh dosen),
tanya jawab
(Penyajian oleh
dosen): permasalahan
terhadap pembelajaran mata kuliah kalkulus diferensial
3 x 50 menit Teknik Penilaian:
- Sikap: observasi, angket
Pendahuluan
dan Silabus
2 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan konsep bilangan ril dan ketaksamaan Ekspositori, kelompok - Mahasiswa berdiskusi mengenai konsep dan operasi bilangan riil
- Mahasiswa mencari bilangan yang terletak antara dua bilangan riil
- Mahasiswa menyelesaikan soal-soal ketaksamaan
3 x 50 menit - Penugasan
- Aktivitas kerja kelompok
Bilangan Ril
- Konsep Bilangan Ril
- Ketaksamaan
3 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan nilai mutlak dan ketaksamaan nilai mutlak Ekspositori, kelompok - Mahasiswa memahami konsep nilai mutlak
- Dengan menerapkan sifat-sifat nilai mutlak mahasiswa menyelesaikan soal nilai mutlak
- Dengan menerapkan sifat-sifat ketaksamaan mahasiswa menyelesaikan soal-soal ketaksamaan mutlak
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
- Nilai Mutlak
- Ketaksamaan Mutlak
4 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan sistemkoordinat mengenai garis lurus, gradient, dan menggambar grafik Ekspositori, kelompok - Mahasiswa menentukan persamaan garis, gradien dan mensketsa garis
- Mahasiswa diminta untuk mengingat dan menulis kembali hubungan dua buah garis lurus
- Mahasiswa diminta mengingat dan menulis kembali mensketsa grafik sederhana seperti f (x) = x2 , f (x) = (x)1/2 , f(x) = x3
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
Sistemkoordinat
- Garis Lurus
- Gradien
- Penggambarangrafik
5 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan fungsi, membedakan daerah asal dan daerah hasil fungsi Ekspositori kelompok - Diberikan beberapa grafik, mahasiswa menentukan salah satunya yang merupakan grafik fungsi
- Mahasiswa menyimpulkan sendiri pengertian fungsi
- Mahasiswa menentukan daerah asal dan daerah hasil fungsi
- Mahasiswa mendiskusikan dan menentukan jenis-jenis fungsi
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
Fungsi
- Pengertian fungsi
- Daerah asal dan daerah hasil fungsi
- Fungsi genap dan fungsi ganjil
Fungsi khusus dan fungsi trigonometri
6 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan fungsi komposisi Ekspositori kelompok - Diberikan dua fungsi, mahasiswa melakukan operasi perkalian, penjumlahan dan pengurangan fungsi
- Diberikan dua fungsi, mahasiswa menemukan sendiri konsep dua fungsi dapat dikomposisikan
- Mahasiswa mensketsa fungsi dengan memanfaat translasi dan fungsi sederhana
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
- Operasi fungsi
Fungsi Komposisi
7 Mahasiswa mampuTerampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan teorema limit dan kekontiniuan Ekspositori kelompok - Mahasiswa menentukan nilai fungsi pada titik-titik yang dekat pada fungsi tertentu dan mengisikannya pada tabel, dengan bantuan beberapa tabel tersebut mahasiswa menyimpulkan sendiri pengertian limit, limit kiri, limit kanan dan eksistensi nilai limit
- Mahasiswa menentukan limit fungsi dengan memanfaatkan teorema limit
- Diberikan beberapa grafik fungsi, melalui grafik tersebut mahasiswa menyimpulkan syarat kekontiniuan fungsi
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
Limit
- Pendahuluan limit
- Teorema limit
- Kekontiniuan
8 Tes 8 : UTS Mengerjakan soal UTS Menjawab soal 3 x 50 menit
9 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan turunan yang berkaitan dengan gradien garis singgung Ekspositori kelompok - Mahasiswa diminta mensketsa kurva y = x2 kemudian menggambarkan beberapa garis lurus melalui sebuah titik tertentu. Melalui kurva tersebut mahasiswa memahami pengertian gradien garis singgung yang dikaitkan dengan pengertian turunan
- Mahasiswa menentukan syarat suatu fungsi dapat diturunkan baik melalui analisis maupun melalui grafik
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
Turunan
- Pengertian turunan yang dikaitkan dengan gradien garis singgung
Defenisi turunan
10 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan tentang aturan mencari turunan, turunan sun dan cos serta aturan rantai Ekspositori kelompok - Diberikan beberapa aturan mencari turunan, mahasiswa menentukan turunan dari berbagai fungsi
- Dengan menggunakan aturan rantai mahasiswa menentukan turunan fungsi
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
- Aturan mencari turunan
- Turunan sin dan cos
Aturan rantai
11 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan aturan leibnizt, turunan tingkat tinggi dan turunan implisit Tanya jawab - Dengan menggunakan kurva mahasiswa memahami pengertian turunan leibnizt
- Diberikan fungsi kemudian mahasiswa mencari turunan tingkat tinggi
- Mahasiswa mengerjakan turunan implisit
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
-Penugasan
- Aturan Leibnizt
- Turunan tingkat tinggi
- Turunan implisit
12 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan laju berkaitan diferensia dan hampiran Tanya jawab - Dengan metoda tanya jawab mahasiswa membuat prosedur penyelesaian soal cerita
- Mahasiswa menyelesaikan beberapa soal cerita berkaitan laju dan hampiran
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
- Laju berkaitan
Differensial dan hampiran
13 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan penggunaan turunan Tanya jawab - Mahasiswa memahami pengertian titik kritis, nilai maksimum, nilai minimum
- Menggunakan grafik fungsi, mahasiswa memahami fungsi naik, fungsi turun, cekung ke bawah dan cekung ke atas.
- Mahasiswa mengerjakan soal secara berdiskusi
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
Penggunaan Turunan
- Maksimum dan minimum
Kemonotonan dan kecekungan
14 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan masalah maksimum dan minimum Tanya jawab - Diberikan fungsi, mahasiswa menentukan apakah fungsi tersebut mempunyai maksimum dan minimum lokal
- Mahasiswa menentukan soal cerita
- Mahasiswa mengerjakan berbagai soal cerita
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
- Maksimum dan minimum lokal
- Masalah maksimum dan minimum
15 Mahasiswa mampu Terampil dalam menggunakan konsep-konsep dasar kalkulus diferensial satu peubah

Terampil dalam mengerjakan (menyelesaikan) berbagai bentuk perhitungan differensial

Terampil dalam menerapkan (mengaplikasikan) perhitungan diferensial dalam berbagai bidang ilmu dan kehidupan sehari-hari

Memiliki etos kerja, empati, tanggung jawab, percaya diri, dan rasa bangga sebagai calon guru matematika
Dapat menjelaskan limit tak hingga, asimtot, dan menggambar grafik Tanya jawab - Mahasiswa menentukan nilai limit tak hingga
- Mahasiswa memahami pengertian asimtot dan menggambarkan asimtot
- Diberikan suatu fungsi, mahasiswa diminta menggambar grafik
- Mahasiswa memahami prosedur menggambar grafik canggih
3 x 50 menit - Observasi aktivitas kerja kelompok
- Penugasan
- Limit Tak Hingga
- Asimtot
- Menggambar
Grafik
16 Tes 16 : UAS Mengerjakan soal UAS Menjawab soal 3 x 50 menit

5. Daftar Rujukan







    News

    Artefak perkuliahan Matakuliah: MAT301-Kalkulus Diferensial (3 SKS), Semester: 1 20-TMM-B, Dosen : CHRISTINA KHAIDIR, M.PD ., Ruang: L2.4, Hari: Kamis, 09.45 s.d 12.10, Tahun Akademik: 2020/2021, Jurusan: PENDIDIKAN (TADRIS) MATEMATIKA

Pengunggahan Barusan

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku

Discover

Umpan RSS