Publikasi IAIN Batusangkar

Aplikasi Sistem Informasi Helpdesk Teknologi Informasi dan Pangkalan Data (TIPD) IAIN Batusangkar Menggunakan Metode Waiting Line

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.advisor Dr. Lita Sari Muchlis, M.Kom
dc.contributor.author FADILLATUL MA'RUF
dc.contributor.editor FADILLATUL MA'RUF
dc.contributor.other FITRA KASMA PUTRA, M.KOM.
dc.date.accessioned 2021-09-24T03:35:08Z
dc.date.available 2021-09-24T03:35:08Z
dc.date.copyright Semua hak cipta dilindungi oleh Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Batusangkar
dc.date.issued 2020-07-13
dc.identifier 1750401016
dc.identifier.uri https://drive.google.com/uc?export=view&id=1t3zJ1Oq6HELvQBA0zjtxx3sBay4OqSbH
dc.identifier.uri http://repo.iainbatusangkar.ac.id/xmlui/handle/123456789/22689
dc.description Kata Kunci : Sistem, Informasi, Helpdesk, Waiting Line Referensi :
dc.description.abstract ABSTRAK JUDUL LAPORAN : APLIKASI SISTEM INFORMASI HELPDESK TEKNOLOGI INFORMASI DAN PANGKALAN DATA (TIPD) IAIN BATUSANGKAR MENGGUNAKAN METODE WAITING LINE NAMA MAHASISWA : FADILLATUL MA’RUF NIM : 1750401016 PROGRAM STUDI : MANAJEMEN INFORMATIKA DOSEN PEMBIMBING : Dr. Lita Sari Muchlis, M.Kom Teknologi Informasi dan Pangkalan Data (TIPD) IAIN Batusangkar merupakan unit yang bergerak pada bidang layanan IT yaitu layanan ecampus, jaringan, maintenance komputer dan email, pelayanan dari keluhan dari masalah e-campus IAIN Batusangkar, infrastruktur dan jaringan, maintenance komputer, dan pendaftaran email, mahasiswa/dosen/unit harus pergi ke kantor TIPD dan mengisi formulir keluhan setelah itu baru dilkukan perbaikan oleh petugas atau staff TIPD, oleh karena itu ini dinilai kurang efisien karena layanan IT TIPD IAIN Batusangkar belum mampu memberikan melayani secara maksimal. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sistem yang dapat mempermudah dalam pelayanan IT TIPD dengan menggunakan sistem informasi helpdesk. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (Field Research) dimana penulis mendapatkan data lansung dari lapangan pada TIPD IAIN Batusangkar dan wawancara lansung dari pihak terkait, penelitian pustaka (Library Research) dengan membaca buku dan jurnal yang berkaitan dengan judul penelitian, dan penelitian labor (Laboratory Research) dengan menggunakan bantuan komputer sebagai alat bantu dalam pembuatan tugas akhir. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah menggunakan wawancara dan pengumpulan dokumen-dokumen. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sistem yang dibangun dapat memberikan kemudahan dalam pelayanan IT TIPD aplikasi helpdesk ini dapat menigkatkan kinerja dari petugas TIPD dalam setiap layanan dan dengan metode waiting line dapat menetukan tingkat intesitas fasilitas pelayanan.
dc.publisher MANAJEMEN INFORMATIKA
dc.subject Sistem, Informasi, Helpdesk, Waiting Line
dc.title Aplikasi Sistem Informasi Helpdesk Teknologi Informasi dan Pangkalan Data (TIPD) IAIN Batusangkar Menggunakan Metode Waiting Line
dc.type Thesis D3


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku