Publikasi IAIN Batusangkar

Pengaruh Permainan Dadu Angka Terhadap Kecerdasan Logika Matematika Anak Usia 5-6 Tahun di TK Makarti Mukti Tama Pasaman Barat

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.author RINI ANRIANI
dc.date.accessioned 2022-05-19T08:38:27Z
dc.date.available 2022-05-19T08:38:27Z
dc.date.copyright
dc.date.issued 2022-02-17
dc.identifier.isbn NIM:1730109048
dc.identifier.isbn
dc.identifier.issn
dc.identifier.other 02.22200070
dc.identifier.uri
dc.identifier.uri https://ecampus.iainbatusangkar.ac.id/h/batusangkar/tefyiIhnWLlsyDKHTNTRueZq8Jh6FSB.pdf
dc.description.abstract Rini Anriani 1730109048. Pengaruh Permainan Dadu Angka Terhadap Kecerdasan Logika Matematika Anak Usia 5-6 Tahun di TK Makarti Mukti Tama Pasaman Barat. Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, Institu Agama Islam Negri (IAIN) Batusangkar 2022. Penelitian ini dilatar belakangi anak yang kurang mampu dalam mengenal angka saat mengikuti proses pembelajaran, anak juga mengalami kesulitan dalam kemapuan berhitung, prosess pembelajaran yang kurang menarik minat anak dalam berhitung serta media yang digunakan kurang bervariasi sehingga membuat anak mudah bosan dan jenuh saat pembelajaran berlangsung. Kurangnya penggunaan metode permainan dalam pengenalan angka dan berhitung, sehingga membuat anak kurang memahami konsep pembelajaran. Tujuan untuk mengetahui pengaruh permainan dadu angka terhadap kecerdasan logika matematika anak usia 5-6 tahun. Penelitian ini menggunakan metode kuantitaf pre-eksperiment design dengan tipe one group pretest-posttest. Teknik pengambilan sampelnya purposive sampling, yang berjumlah 17 orang. Adapun teknik pengumpulan data digunakan observasi, serta alat pengumpulan data digunakan lembar observasi. Kemudian data diolah dengan uji perbedaan (t-test). Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil rata-rata pre-test adalah 10,29 sebelum melakukan treatment, kemudian terjadi suatu peningkatan yang terlihat dari hasil pos-test yang mana rata-ratanya adalah 18,94. Untuk menguji signifikan to dengan cara membandingkan to dengan tt pada taraf signifikan 5% yaitu tt 5%= 1,74 maka dapat diketahui to lebih besar dari tt 4>1,74. Dengan demikian berarti terdapat perbedaan signifikan antara pre-test dan pos-test pada kelompok eksperimen. Maka permainan dadu angka berpengaruh terhadap kecerdasan logika matematika anak usia 5-6 tahun di TK Makarti Mukti Tama Pasaman Barat.
dc.format Computer File
dc.language Indonesia
dc.publisher IAIN Batusangkar
dc.subject Pendidikan Dasar
dc.subject.ddc 372
dc.subject.ddc 372
dc.title Pengaruh Permainan Dadu Angka Terhadap Kecerdasan Logika Matematika Anak Usia 5-6 Tahun di TK Makarti Mukti Tama Pasaman Barat
dc.type Skripsi


Files in this item

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku