Publikasi IAIN Batusangkar

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KULINER DANGAU SAWAH TANGAH ( DST ) CHANTA SUNGAI TARAB

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.author ZEVINDA CHANAFI
dc.date.accessioned 2022-08-18T08:04:08Z
dc.date.available 2022-08-18T08:04:08Z
dc.date.copyright
dc.date.issued 2022-08-18
dc.identifier.isbn NIM:1730404114
dc.identifier.isbn
dc.identifier.issn
dc.identifier.other 02.22200671
dc.identifier.uri
dc.identifier.uri https://ecampus.iainbatusangkar.ac.id/h/batusangkar/PADZCfdIATMxfnQqI5gRT4EqwUjiN79.pdf
dc.description.abstract Permasalahan dalam skripsi ini adalah kinerja karyawan dapat dilihat dari hasil kerja dari karyawannya karena masih menujukan adanya ketidak sesuaian dengan harapan perusahaan yang mengindikasikan kinerja karyawan yang kurang maksimal. Terjadinya hal-hal seperti ini dikarenakan beberapa faktor diantaranya yaitu kurangnya motivasi kerja pada karyawan dapat mengganggu konsentrasi karyawan dalam bekerja dengan kurangnya komitmen dan kesadaran diri sesuai dengan kewajiban dan tanggung jawabnya. Tujuan penelitian ini merupakan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada Kuliner Dangau Sawah Tangah (DST) Chanta Sungai Tarab. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian asosiatif kausal dengan pendekatan kuantitatif. Metode pengumpulan data dilakukan dengan cara menyelesaikan angket dengan jumlah 65 responden. Uji yang digunakan dalam penelitian ini adalah ujianalisis regresi linier sederhana dan uji koefisien determinasi. Dari penelitian yang dilakukan pada Kuliner Dangau Sawah Tangah (DST) Chanta Sungai Tarab dapat diperoleh hasil bahwa motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Dapat dilihat dari hasil statistik bahwa karyawan disana lebih cendrung dalam mencurahkan kemampuan, keterampilan mereka dalam rangka meningkatkan finansial mereka. Dapat dilihat dari pemimpin yang bijaksana membuat karyawan lebih semangat dalam bekerja dan meningkatan kinerjanya. Pelayanan yang sangat baik dapat diterima oleh karyawannya yang membuat semangat kerja karyawan bangkit dan bersemangat. Adanya pemberian sanksi membuat karyawan lebih disiplin dan takut untuk melakukan kesalahan dalam bekerja, dan tanggung jawab yang diberikan oleh pemimpin ke setiap karyawannya sangat dijalankan dengan sangat baik.
dc.format Computer File
dc.language Indonesia
dc.publisher UIN Mahmud Yunus Batusangkar
dc.subject Manajemen Kinerja
dc.subject.ddc 658,312
dc.subject.ddc 658,312
dc.title PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KULINER DANGAU SAWAH TANGAH ( DST ) CHANTA SUNGAI TARAB
dc.type Skripsi


Files in this item

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku