Publikasi IAIN Batusangkar

Penerapan Kegiatan Bercocok Tanam Untuk Meningkatkan Karakter Peduli Lingkungan Anak Kelompok B di TK Bundo Kandung Rambatan

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.author NURLATIFA
dc.date.accessioned 2022-09-14T02:01:20Z
dc.date.available 2022-09-14T02:01:20Z
dc.date.copyright
dc.date.issued 2022-08-19
dc.identifier.isbn NIM:1730109035
dc.identifier.isbn
dc.identifier.issn
dc.identifier.other 02.22200809
dc.identifier.uri
dc.identifier.uri https://ecampus.iainbatusangkar.ac.id/batusangkar/AmbilLampiran?d=GtiiN14zpdLCZ4jFuxzpyk%2FZ8%2F2hnp3rkRXlNj%2FDwHEprpMutDEH7sHsZUq55FAbazsOmY2D0auwfgCuuH6JJhjALMo4lYNpojjTSkrkAq%2FO6BKsjGUud0reQ7lhjXsjOYhMdoSzFycqyA8Wa%2B7%2FhnWgxhFUYBGY0jLdY1H28O8%3D
dc.description.abstract Nurlatifa, NIM 1730109035, Judul Skripsi “Penerapan Kegiatan Bercocok Tanam Untuk Meningkatkan Karakter Peduli Lingkungan Pada Anak Kelompok B Di Tk Bundo Kandung Rambatan”, Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, Jurusan Pendidikan Islam Anak Usia Dini, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Batusangkar, 2022. Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya minat anak merawat tanaman, kurang pedulinya anak terhadap tanaman, belum adanya penggunaan kegiatan bercocok tanam dalam pembelajaran. Hal ini terlihat dari anak membuang sampah sembarangan, membiarkan mainan berserakan, anak memitik dan menginjak tanaman sekolah, anak kurang mampu menanam dan merawat tanaman sendiri dan anak kurang mampu menyiram tanaman sendiri. Hal ini disebabkan oleh penerapan metode tanya jawab pada saat proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan karakter peduli lingkungan melalui kegiatan bercocok tanam pada anak kelompok b. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif metode eksperiman dengan Pre Eksperimental Design tipe one group pretest-posttest design. Dalam penelitian ini populasinya adalah keseluruhan anak di TK Bundo Kandung Rambatan Kecamatan Rambatan, Kabupaten Tanah Datar yang terdiri dari 21 orang, 9 orang anak yang dijadikan sampel penelitian. Hasil dari penelitian bahwa to yaitu 20,37 > 1,85 karena to lebih besar dari tt maka hipotesis nihil (ho) yang diajukan ditolak dan hipotesis alternatif (ha) diterima. Menunjukkan bahwa penerapan kegiatan bercocok tanam dapat meningkatkan karakter peduli lingkungan anak di TK Bundo Kandung Rambatan Kecamatan Rambatan, Kabupaten Tanah Datar
dc.format Computer File
dc.language Indonesia
dc.publisher UIN Mahmud Yunus Batusangkar
dc.subject Pendidikan Taman Kanak-Kanak
dc.subject.ddc 372,2
dc.subject.ddc 372,2
dc.title Penerapan Kegiatan Bercocok Tanam Untuk Meningkatkan Karakter Peduli Lingkungan Anak Kelompok B di TK Bundo Kandung Rambatan
dc.type Skripsi


Files in this item

Publikasi ini ada di koleksi berikut

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku