Publikasi IAIN Batusangkar

Penerapan Srategi Mastery Learning Berbantuan Handout Pada Materi Pertumbuhan dan Perkembangan di Kelas VIII MTsN Sungai Jambu Kab.Tanah Datar

Perlihatkan publikasi sederhana

dc.contributor.author NADIA AGUSTARI
dc.date.accessioned 2020-02-21T01:44:57Z
dc.date.available 2020-02-21T01:44:57Z
dc.date.copyright
dc.date.issued 2017-02-20
dc.identifier.isbn 12106032
dc.identifier.isbn 12106032
dc.identifier.issn
dc.identifier.other 02.21700274
dc.identifier.uri
dc.identifier.uri http://repo.iainbatusangkar.ac.id/xmlui/handle/123456789/12934
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini untuk melihat pengaruh penerapan strategi pembelajaran Mastery Learning Berbantuan handout dibandingkan dengan menggunakan pembelajaran konvensional terhadap hasil belajar biologi siswa kelas VIII MTsN Sungai Jambu pada materi pertumbuhan dan perkembangan. Hipotesis penelitian ini adalah terdapat pengaruh penerapan strategi pembelajaran Mastery Learning Berbantuan handout terhadap hasil belajar biologi siswa kelas VIII MTsN Sungai Jambu pada materi pertumbuhan dan perkembangan. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksperimen semu dengan rancangan penelitian statistik dua kelompok (Randomized Control-Posttest Group Only Design). Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas kelas VIII MTsN Sungai Jambu Kabupaten Tanah Datar yang terdiri dari 2 kelas yaitu kelas VIII1, dan VIII2. Sampel penelitian diambil kedua kelas tersebut. Kelas VIII2 terdiri dari 14 siswa sebagai kelas eksperimen dan kelas VII1 berjumlah 15 siswa sebagai kelas kontrol. Data hasil belajar siswa diperoleh dari hasil tes akhir kedua kelas sampel. Dalam penelitian ini, tes akhirnya berupa soal objektif sebanyak 30 butir soal. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai rata-rata kelas eksperimen yaitu 81,42, sedangkan kelas kontrol memiliki nilai rata-rata 62,66. Dari uji hipotesis karena thitung > ttabel atau ( ), sehingga hipotesis penelitian diterima. Ini berarti bahwa pengaruh penerapan strategi pembelajaran Mastery Learning berbantuan handout lebihbaik dari pembelajaran konvesional pada materi pertumbuhan dan perkembangan di kelas VIII MTsN Sungai Jambu kab Tanah Datar.
dc.format Computer File
dc.language Indonesia
dc.publisher IAIN Batusangkar
dc.subject Biologi - Pendidikan
dc.title Penerapan Srategi Mastery Learning Berbantuan Handout Pada Materi Pertumbuhan dan Perkembangan di Kelas VIII MTsN Sungai Jambu Kab.Tanah Datar
dc.type Skripsi


Files in this item

Files Size Format View

There are no files associated with this item.

Publikasi ini ada di koleksi berikut

  • Koleksi Skripsi
    Perpustakaan Prodi PENDIDIKAN (TADRIS) BIOLOGI Repository

Perlihatkan publikasi sederhana

Cari Publikasi


Advanced Search

Lihat

Akunku